Sabtu, 08 November 2014

LANGKAH – LANGKAH MEMBUAT MAIL MERGE


Langkah – langkah membuat mail merge menggunakan excel
1. Pertama isikan terlebih dahulu data yang akan digunakan, seperti gambar di bawah ini :
 

2.Kemudian blok seluruh table dan beri nama, misalnya data_mahasiswa

 3.Kemudian buatlah format surat yang akan diisikan mail merge tersebut dan berikan sedikit jarak untuk data  yang akan dimasukan menggunakan mail merge, seperti gambar di bawah ini:

4. Kemudian letakkan kursor pada tempat yang akan diisikan mail merge



5.Kemudian klik tab mailing, lalu pilih select recipients, klik use exciting fields


6. Kemudian pilih data excel yang tadi dikerjakan
 

7. Lalu akan muncul tampilan seperti di bawah ini ;
Kemudian klik nama data yang tadi dibuat di excel, lalu klik ok


8. Klik insert merge field lalu pilih data yang akan dimasukan
 

9. Maka akan tampil seperti dibawah ini;


10. Lalu klik preview results dan selesai sudah mail merge yang dibuat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar